Midterm Riview Dilingkungan Pusat Litbang Jalan dan Jembatan
Dalam rangka pembahasan kegiatan litbang, penerapan dan manajemen Tahun 2019, Pusjatan menggelar Midterm Review di Bandung 18-19 juli 2019 sebagai bentuk pengendalian/pemantauan dan evaluasi pertengahan tahun. Acara dihadiri oleh semua Unit Eselon III di lingkungan Puslitbang Jalan dan Jembatan (Humas Pusjatan)